Rekomendasi Dokter Anak di Nganjuk Lengkap dengan Tempat Praktek dan Jadwal
![]() |
Rekomendasi Dokter Anak di Nganjuk Lengkap dengan Tempat Praktek dan Jadwal. (Infobunda.id/Pexels.com/Pavel Danilyuk) |
Kendati demikian ada cukup banyak dokter anak di Nganjuk yang dapat membantu orang tua untuk memeriksakan anak atau memantau tumbuh kembang.
Ini dia ulasan rekomendasi dokter anak di Nganjuk lengkap dengan tempat dan jadwal praktik.
dr. Yeni Kusumawati, Sp. A
Rekomendasi dokter anak di Nganjuk yang pertama adalah dr. Yeni Kusumawati, Sp. A. Ia merupakan salah satu dokter anak terbaik di Nganjuk. Saat ini dr. Yeni Kusumawati, Sp. A berpraktik di RS Bhayangkara Nganjuk serta membuka praktik mandiri.
Jadwal Praktik Mandiri dr. Yeni Kusumawati, Sp. A
Alamat praktik mandiri dr. Yeni Kusumawati, Sp. A ada di jalan Jl. AS Tubun I No.4, Kauman, Bogo, Kec. Nganjuk. Adapun jadwal praktiknya yaitu:
Senin - Kamis 17.00–20.00
Jumat 17.00–20.00
Sabtu 06.00–08.00
Jadwal Praktik dr. Yeni Kusumawati, Sp. A di RS Bhayangkara Nganjuk
Senin - Jumat 14.00 - 17.00.
dr. Agus Budiono, Sp.A
Selanjutnya ada dr. Agus Budiono, Sp.A yang merupakan dokter spesialis anak di RSUD Nganjuk. Selain praktik di RSUD, dr. Agus Budiono, Sp.A juga membuka praktik mandiri.
Jadwal Praktik Mandiri dr. Agus Budiono, Sp.A
Alamat praktik mandiri dr. Agus Budiono, Sp.A ada di jalan Mayor Jenderal Sungkono, Kartoharjo, Kecamatan Nganjuk.
Senin - Jumat 06.00–09.00, 16.00–20.00
Sabtu 06.00–09.00
Jadwal Praktik dr. Agus Budiono, Sp.A di RSUD Nganjuk
Senin - Kamis 08.00 - 13.00
Jumat 08.00 - 11.00
Sabtu 08.00 - 11.00
dr. Susilo Pambudi, Sp.A
Kemudian ada dr. Susilo Pambudi, Sp.A yang juga merupakan salah satu dokter anak di RSUD Nganjuk.
Jadwal Praktik dr. Susilo Pambudi, Sp.A
Senin - Kamis 08.00 - 13.00
Jumat 08.00 - 11.00
Sabtu 08.00 - 11.00
dr. Yunita Imtihani, Sp.A
RSUD Nganjuk juga menjadi tempat praktik bagi dr. Yunita Imtihani, Sp.A di poliklinik anak.
Jadwal Praktik dr. Yunita Imtihani, Sp.A
Senin - Kamis 08.00 - 13.00
Jumat 08.00 - 11.00
Sabtu 08.00 - 11.00
dr. Bambang Kusbandono, Sp.A
Ada pula dr. Bambang Kusbandono, Sp.A yang membuka praktik mandiri. Alamat praktik dr. Bambang Kusbandono, S.pA ada di jl. KH. Wachid Hasyim No.79, Kauman, Kec. Nganjuk.
Untuk informasi layanan dan jadwalnya dapat mengunjungi langsung alamat tersebut.
dr. Dewi Rahmawati, Sp.A
Dokter anak selanjutnya yang adalah dr. Dewi Rahmawati, Sp.A. Saat ini dr. Dewi Rahmawati, Sp.A membuka praktik mandiri. Alamat praktiknya ada di jl. Basuki Rahmad No.34, Dipan Utara, Warujayeng. Adapun nomor telepon yang dapat dihubungi yaitu 0812-2228-2995.
Jadwal Praktik dr. Dewi Rahmawati, Sp.A
Senin 07.00–08.30
Kamis 07.00–08.30
Jumat 07.00–08.30
dr. Rudi Zakky Pahlawan, Sp.A
Last but not least ada dr. Rudi Zakky Pahlawan, Sp.A. Saat ini ia membuka praktik mandiri. Alamat praktik mandiri dr. Rudi Zakky Pahlawan, Sp.A ada di Jl. Supriadi No.15, Banaran, Kec. Kertosono. Nomor telepon yang dapat dihubungi 0 821-4315-1959.
Jadwal Praktik dr. Rudi Zakky Pahlawan, SpA
Senin: 14.00–16.00
Rabu: 14.00–16.00
Jumat: 14.00–16.00